Soal Penyelundupan Senpi
Mabes Polri Serahkan ke Kepolisian Sudan
Mabes Polri Desak PBB Terlibat dalam Investigasi
Mabes Polri juga menggandeng Kementerian Luar Negeri untuk mendesak PBB, khususnya UNIMAID untuk terlibat dalam investigasi oleh kepolisian Sudan.
"Meminta UNIMAID untuk melakukan investigasi secara fakta. Sampai saat ini dari kedubes sudah ada. Dari UNIMAID juga sudah ada, dan organisasi yang membawahi FPU VIII," terangnya.
Di samping itu, Mabes Polri menyesali bahwa tidak adanya CCTV di Bandara Al-fasher, Darfur Utara, Sudan.
Hal ini membuat Mabes Polri tidak bisa melihat secara utuh penemuan senjata api di dalam paket kontingen FPU.
"Memang disayangkan bandara itu tidak ada CCTV. Memang bukan seperti bandara yang kmi bayangkan, yang kita asumsikan seperti Bandara Soekarno-Hatta," tandas dia.(Mg4/jpnn)
Mabes Polri menyerahkan proses penyelidikan kasus dugaan penyelundupan 90 pucuk senjata api yang dilakukan anggota polri kepada kepolisian
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Oknum ASN Terlibat Penyelundupan Senpi, Ini Penjelasan Polisi Soal Perannya
- Ribuan Pensiunan Kopassus Menanyakan Kabar Soenarko: Mau Diapakan Komandan Kami
- Mantan Kasum TNI Geram Soenarko Digiring Bersalah Atas Dua Kasus
- Mantan Kabais TNI: Saya Marah Soenarko Disangka Makar - Selundupkan Senjata
- Advokat Senopati 08: Mayjen Purnawirawan Soenarko Tidak Pernah Selundupkan Senjata
- Tak Mungkin Ancaman Pembunuhan dan Penyelundupan Senjata Hanya Rekayasa