Macet Sulit Dihindari meski Ada Tol Cipali
Kamis, 09 Juli 2015 – 19:09 WIB
Apalagi, potensi kemacetan begitu besar karena masyarakat tetap menggunankan jalur lama Subang, Cirebon termasuk jalur Selatan seperti Brebes hingga Tegal. "Kami beri tambahan kekuatan 1.600 personel dari Mabes Polri. Kendaraan juga kami perbanyak," ujar Haiti.
Dari penambahan personel itu, maka Polri akan melakukan "pagar betis". Setiap 500 meter ada petugas Polri menggunakan sepeda motor.
Antisipasi lain, yakni melakukan penutupan putaran balik arah atau u-turn. "Kita tutup supaya memperlancar kemacetan," kata dia. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Masalah kemacetan saat arus mudik lebaran di Pulau Jawa tidak bisa dihindari. Hal ini seiring peningkatan jumlah kendaraan dan volume
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendes Yandri Ajak Warga Desa Fokus Kembangkan Produk Lokal
- TPDI Laporkan Kapolda Sulut ke Divisi Propam Mabes Polri, Ada Apa?
- Status Tersangka Tom Lembong Bermotif Politik? Hakim Praperadilan Harus Mencecar Kejagung
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Menindak Semua Pelaku Judi Online
- Perbedaan Data Kerugian Lingkungan Kasus Korupsi Timah Sorot Perhatian di Persidangan
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS