Made Ketagihan Menang
Rabu, 24 April 2013 – 08:14 WIB

Made Ketagihan Menang
Made pun mengaku tidak masalah terkait absennya di tiga laga kandangnya, lantaran peran yang menggantikan posisinya, Shahar Ginanjar mampu menjalankan tugasnya dengan baik dan membawa timnya terus mendapatkan tiga poin dalam setiap pertandingannya.
Baca Juga:
"Yang pasti saya senang bisa kembali mendapatkan kepercayaan dan kembali bermain full time. Memang saya absen dibeberapa pertandingan. Tetapi itu tidak dijadikan sebuah masalah, karena kan ada Shahar yang ganti saya," ungkap Made di Mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, kemarin siang (23/4).
Untuk itu, ia berharap di dua laga sisa partai tandang kontra Persepam Madura United dan Persela Lamongan timnya terus mempertahankan kemenangannya guna menempati peringkat sementara putaran pertama kompetisi Indonesian Super League (ISL) musim ini.
"Harapan saya, tim dapat terus meningkatkan penampilan disisa pertandingan, apalagi kita tinggal menyisakan dua pertandingan," harapnya.
BANDUNG - Setelah mengalami benturan kala menjamu Persegres Gresik United, beberapa waktu lalu, kiper andalan Persib Bandung, I Made Wirawan kembali
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025