Madrid Buru Kemenangan di Markas Getafe
Minggu, 26 Agustus 2012 – 13:07 WIB

Madrid Buru Kemenangan di Markas Getafe
Baca Juga:
Meski Real unggul rekor pertemuan, bukan berarti Iker Casillas dkk bakal mudah mengatasi Getafe. Ada sejumlah handicap yang bisa menghambat kinerja Los Blancos-julukan Real Madrid dini hari nanti. Handicap pertama adalah faktor kelelahan.
Baca Juga:
Lawatan ke Coliseum Alfonso Perez hanya berselang 72 jam setelah mereka bertarung melawan Barcelona di leg pertama Piala Super Spanyol. Konsentrasi Real juga terbagi lantaran mereka harus memikirkan strategi memenangi leg kedua Piala Super Spanyol di Santiago Bernabeu Kamis mendatang (30/8)."El clasico memang selalu jadi pembicaraan utama, tetapi kami juga punya tugas lainnya di liga," kata gelandang Real Xabi Alonso, seperti dikutip AS.
MADRID - Real Madrid belum memperoleh kemenangan di awal musim ini. Setelah ditahan seri Valencia 1-1 pada jornada pertama Primera Division
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025