Madrid tak Tambah Amunisi
Senin, 07 November 2011 – 14:55 WIB
Sahin adalah satu dari lima rekrutan Real di awal musim ini. Empat lainnya adalah bek kiri Fabio Coentrao dari Benfica, winger Jose Callejon (Espanyol), defendef Raphael Varane (Lens), dan Hamit Altintop (free transfer). "Yang terpenting Sahin bisa bermain," tandas Mourinho.
Baca Juga:
Sahin bakal diplot Mourinho untuk memperkuat barisan gelandang bertahan yang kerap hanya mengandalkan Xabi Alonso dan Khedira. "Kualitas Sahin bisa menggantikan Xabi, sesuatu yang sudah lama tidak bisa ditemukan dalam tim kami," jelasnya.
Di sisi lain, sudah bermainnya Sahin menjadi ancaman bagi Lassana Diarra. Gelandang bertahan asal Prancis itu sebenarnya banyak disebut akan dilepas di awal musim, tapi dipertahankan Mourinho karena Sahin masih cedera. Belakangan, Diarra dijajal sebagai bek kanan. (dns/bas)
BURSA transfer musim dingin di Eropa baru dibuka Januari tahun depan. Namun, Real Madrid telah menutup pintu lebih dulu. Itu mengacu pernyataan entrenador
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra