Magic Wi-FI Beri Kenyamanan Berinternet Tanpa Hambatan
Rabu, 30 Juni 2021 – 21:39 WIB
“Kerja sama dengan TP Link dengan menghadirkan teknologi mesh yaitu Deco M4 untuk Magic Wi-Fi membuat pelanggan MyRepublic dapat merasakan internet cepat, andal dan terjangkau,” kata Chandra Setiasa.
MyRepublic menyesuaikan dan mempertimbangkan terhadap gaya hidup dan kebutuhan masyarakat yang saat ini cenderung lebih dinamis, efisien, dan efektif. (jlo/jpnn)
TP-Link dan MyRepublic menghadirkan Deco M4 untuk menciptakan magic Wi-Fi untuk berinternet tanpa hambatan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Libur Natal, Telkomsel Sebut Trafik Akses Internet Meroket, Terbanyak untuk Main Game
- Cloudflare 2024 Sebut Indonesia Punya Kinerja Digital Terbaik
- Fenomena Populisme Digital di Indonesia Sejalan dengan Kemajuan Internet
- Pemkot Tangsel Pasang 1.078 Wifi Gratis di Ruang Publik
- Smartfren Hadirkan Paket Data Unlimited, Harga Mulai Rp 9 Ribu
- Tip Melindungi Keamanan Data Kesehatan Pribadi, Silakan Disimak