Mahakam Ulu & Kubar Direndam Banjir, Irwan Demokrat Soroti Minimnya Mitigasi
Senin, 20 Mei 2024 – 14:04 WIB

Anggota DPR RI Fraksi Partai Demokrat Irwan Fecho. Foto: supplied
Selain itu, putra Kalimantan Timur tersebut juga menyampaikan tiga langkah mitigasi yang bisa dilakukan untuk penanganan secara struktural.
Pertama, membangun bendungan pada Anak Sungai Boh yang bermuara ke Sungai Mahakam sesuai Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air yang dapat berfungsi sebagai reduksi banjir.
"Pendanaan pembangunan bendungan bisa sharing pusat dan daerah," kata juru bicara DPP Partai Demokrat itu.
Kedua, peninggian elevasi jalan-jalan poros yang terputus pada saat genangan banjir, dan terakhir, pemukiman dan pembangunan jalur hijau sepanjang bantaran sungai yang ada permukiman.(fat/jpnn)
Anggota DPR RI dari Partai Demokrat Irwan Fecho menyoroti minimnya mitigasi terkait bencana banjir yang melanda Mahakam Ulu dan Kutai Barat, Kaltim.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Irwan Fecho Bicara Pembangunan Berkelanjutan di Rakernas IKA SKMA 2025
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak