Maharani pun Tampil Makin Segar di Pengadilan
Banyak Lempar Senyuman Pada Wartawan
Jumat, 17 Mei 2013 – 15:08 WIB

Maharani saat tiba di Pengadilan Tipikor. FOTO: Ricardo / JPNN
Tak pelak, dia pun memberikan keterangan-keterangan "panas" saat dicecar proses penggerebekan yang dilakukan penyidik KPK saat dirinya bersama dengan Ahmad Fathanah di kamar Hotel Le Meridien 29 Januari 2013 lalu.
Baca Juga:
Kata dia, kala penyidik KPK datang, Rani mengaku sedang mandi dan yang membuka pintu kamar adalah Fathanah yang tengah bertelanjang dada.
Di kamar itu penyidik menyita uang dari dirinya Rp 10 juta. Saat ditanya Jaksa untuk apa Rp 10 juta itu, Rani awalnya mengaku tidak tahu untuk keperluan apa. "Untuk menemani Fathanah," jelasnya.
Namun, Jaksa tak begitu saja percaya. Ia meminta Maharani mengingat kembali keterangannya, apakah sudah benar apa yang disampaikannya itu. Lalu, Jaksa menyebutkan poin 6 Berita Acara Pemeriksaan Maharani di hadapan Penyidik KPK.
JAKARTA - Jika dibadingkan Januari lalu sesaat setelah ditangkap KPK lalu dibebaskan, penampilan Maharani Suciyono kini tampil lebih segar. Saat
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin