Maharya Makin Menyala Menjelang 100 Tahun Sumpah Pemuda

Maharya Makin Menyala Menjelang 100 Tahun Sumpah Pemuda
Grup musik Maharya. Foto: dok. pribadi

Acara yang diberi tajuk "Salam Rajut Bangsa" ini akan diadakan di Bandung Selatan, yang menjadi markas utama Maharya. Acara tersebut akan melibatkan seluruh seniman untuk berkumpul dan merayakan semangat kebangsaan.

"Jika bukan kita, siapa lagi yang akan mencintai negeri ini? Dan jika bukan sekarang, kapan lagi kita berkontribusi untuk anak bangsa lewat musik?" kata Herman Husin, mantan drummer Jamrud.

Maharya mengajak pendengarnya untuk selalu menanamkan jiwa cinta tanah air, meskipun kondisi tanah dan air mungkin masih menjadi tantangan.

Acara bertajuk JCI TOYP of Indonesia Honorees diadakan di Gedung Tri Brata Dharma Wangsa, Jakarta Selatan pada 19 September 2024, ini juga menjadi momen penting bagi Maharya. (jlo/jpnn)

Grup musik Maharya makin menyala menjelang 100 tahun Sumpah Pemuda. Simak selengkapnya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News