Mahasiswa Bali Sebut Jokowi The Guardian of Oligarch, Pengamat Kaitkan dengan 9 Naga
Selasa, 20 Juli 2021 – 20:45 WIB
"Jokowi dapat menjelaskannya secara gamblang benar tidaknya sembilan naga tersebut menjadi para oligark yang banyak menentukan arah politik dan ekonomi Indonesia," tutur Jamiluddin.
Menurutnya, dengan penjelasan Jokowi, diharapkan selentingan itu jadi terbantahkan sehingga para mahasiswa seperti BEM Udayana mendapat klarifikasi yang jelas dan langsung.
"Klarifikasi Jokowi juga dapat membersihkan dirinya dari semua julukan negatif kepadanya," kata Jamiluddin. (cr3/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pakar komunikasi politik dari Universitas Esa Unggul mengomentari julukan The Guardian of Oligarch yang disematkan oleh Badan Eksekusi Mahasiswa (BEM) Udayana Bali terhadap Presiden Joko Widodo
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- 10 Mahasiswa Finalis Kompetisi Esai Pertamina Siap Bersaing di PGTC
- Kecelakaan Maut di Pantura Semarang, Mahasiswa Seni Rupa Unnes Tewas
- Korupsi Berjamaah PON Papua, Ini Tanggapan Komnas HAM dan Himpunan Mahasiswa
- Semangat Inovasi Untar Bisa Menginspirasi Institusi Lain dalam Dukung Pembangunan Berkelanjutan
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Ribuan Mahasiswa Beri Dukungan kepada Ahmad Ali, Begini Alasannya