Mahasiswa dari 7 Negara Belajar di Universitas Terbuka Lewat Program BINAR 2024
Senin, 02 September 2024 – 19:34 WIB

Acara penerimaan mahasiswa internasinal untuk program BINAR 2024 di Wisma 2 UT, Pondok Cabe, Tangerang Selatan, Senin (2/9). Foto Mesya/JPNN
4. Open University Malaysia - Malaysia
5. Universiti Kebangsaan Malaysia - Malaysia
6. Universiti Teknologi Mara Shah Alam – Malaysia
7. Central Luzon State University - Filipina
8. Polytechnic University of the Philippines - Filipina
9. The Open University of Sri Lanka – Sri Lanka
10. Hanoi Open University – Vietnam
"Setelah melalui seleksi yang komprehensif, 10 peserta asing telah terpilih untuk mengikuti On-site Phase dari BINAR 2024," kata Prof. Dwi.
Mahasiswa dari 7 negara belajar di Universitas Terbuka lewat program BINAR 2024 besutan UT. Simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Kapolda Riau Dorong Mahasiswa Lestarikan Bahasa dan Budaya Melayu
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan
- Polisi Gelar Perkara, Keluarga Mahasiswa UKI Tidak Tahu, Waduh