Mahasiswa di Sumut Sentil Partai Wong Cilik soal Kenaikan BBM, Kalimatnya Menohok
Kamis, 08 September 2022 – 08:55 WIB

Spanduk yang dipasang oleh mahasiswa Universitas HKBP Nomensen Medan di pagar gedung DPRD Sumut di Jalan Imam Bonjol Medan, Rabu (7/9). Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
Para wakil rakyat itu pun mengaku satu suara dengan mahasiswa soal kenaikan BBM yang sudah diputuskan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
"Saya Anita dan Fraksi Demokrat, secara pribadi dan dan fraksi kami menolak kenaikan harga BBM," ucap anggota DPRD Sumut itu.
Penolakan atas kenaikan harga BBM juga diutarakan anggota DPRD Sumut dari PKS Ahmad Hadian.
Dia menyatakan partainya sejak awal sudah bersikap tegas merespons kenaikan harga BBM.
"PKS dari awal hingga nanti telah menyatakan penolakan terhadap kenaikan BBM," ujarnya.(mcr22/jpnn)
Mahasiswa di Sumut sentil partai wong cilik, PDIP saat aksi demo tolak kenaikan BBM di Medan pada Rabu (7/9). Begini kalimat menohok sang orator.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan