Mahasiswa Harus Pahami Wawasan Kebangsaan
Sabtu, 10 Februari 2018 – 19:24 WIB
Menurutnya, ada konsesnsus dasar yang ada di bangsa kita ini yang harus dapat menjadi pedoman dalam mempersatukan bangsa ini yakni Pancasila, Undang-undnaga Dasar 1945, Bhinneka Tunggal Ika dan NKRI.
“Ini yang harus kita jaga dengan baik. Demikian juga dengan pembangunan nasional, itu ada di alinea 4 UUD 1945 yang menjadi tujuan kita. Siapa pun yang nanti memimpin negara ini, itu tujuan kita. Jangan kanan-kiri ikut kepentingan kelompok dan golongan. Jadi permasalahan apapun spektrum tantangan nanti ini bukan hanya tingkat nasional saja, tetapi sudah tingkat global. Saling memengaruhi, kita tidak bisa tertutup Itu yang kalian hadapi nanti,” ujarnya. (jos/jpnn)
Tidak bisa dimungkiri bahwa di era globalisasi selama ini banyak mahasiswa yang berprestasi yang kena radikalisme.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- BNPT & PNM Kerja Sama Cegah Radikalisme lewat Pemberdayaan Ekonomi
- Kepala BNPT: RAN PE Masih Perlu Dilanjutkan
- LPOI dan LPOK Ingatkan untuk Mewaspadai Metamorfosa Gerakan Radikalisme dan Terorisme
- Pakar Terorisme Sebut Kelompok Radikal Mulai Memakai AI untuk Menyebarkan Ideologi
- TASPEN Gelar Mudik Gratis untuk 720 Pemudik
- Kepala BNPT Imbau Semua Jajaran Tetap Waspada dan Jaga Kondusivitas Jelang Lebaran