Mahasiswa IPB Raib Terseret Ciliwung

Mahasiswa IPB Raib Terseret Ciliwung
Mahasiswa IPB Raib Terseret Ciliwung
Fazriana akhirnya kemudian mendapatkan informasi bahwa Didik hilang terbawa arus sungai usai kuliah. Kabar itu pun langsung tersiar luas hingga warga sekitar lokasi kejadian.  Sementara itu, Dosen Mata Kuliah Kimia Lingkungan Diploma III IPB, Heri membenarkan jika dirinya telah menugaskan Didik untuk mengambil sampel.

   

Lokasi pengambilan sampel pun ditentukan Heri karena tempatnya dekat dengan pemukiman penduduk. Heri mengaku tak menyangka jika Didik celaka. ”Namanya juga musibah. Dan ini baru pertama kali terjadi. Tahun-tahun sebelumnya, saya sudah sering saya memberi penugasan yang sama tapi tidak ada apa-apa," katanya.

   

Heri sengaja memberikan tugas untuk mencari sampel air sungai itu berkelompok agar memudahkan kerja. Selain itu, agar satu sama lainnya bisa saling pantau. “Saya sengaja bagi kelompok dengan harapan, jika turun sungai bisa saling pegangan tangan untuk menjaga keselamatan,” terangnya.

   

Berdasarkan pantauan di lokasi, aliran Ciliwung kemarin lumayan deras. Selain itu, menurut penuturan warga, kontur sungai di lokasi kejadian terdapat banyak lorong dan goa bawah air.

BOGOR –  Malang memang tak bisa ditolak. Adagium itu menimpa Didik Wijaya Putra (20), mahasiswa Diploma III, jurusan Analisis Kimia di

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News