Mahasiswi Cantik Ini Sudah Punya 60 Karyawan
Sabtu, 15 April 2017 – 05:45 WIB

Kafe Key Lab’s di Jalan Panderman milik Sarah selalu ramai pembeli. Sarah Salsabila saat berada di Hong Kong (inzet). Foto: Sarah For Jawa Pos Radar Malang
”Ya kecil-kecilan dulu yang penting coba belajar. Karena adikku cowok, jadi aku arahkan untuk coba usaha di bidang mekanik,” tukasnya.
Tidak hanya sampai di situ, dalam waktu dekat, Sarah juga akan membuka cabang usaha kafenya di Surabaya dan Bali. (*/c4/lid)
Sarah Salsabila bisa dibilang sukses dalam berbisnis. Betapa tidak, di usianya yang baru 21 tahun, mahasiswi Universitas Brawijaya ini sudah punya
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Gratis, Produk dari Pengusaha Mikro Bisa Tampil di Halaman Depan PaDi UMKM