Mahasiswi Universitas Negeri Makassar Tewas Secara Mengenaskan

Mahasiswi Universitas Negeri Makassar Tewas Secara Mengenaskan
Korban tewas di tempat karena tertindas mobil truk. Foto: Dok. Humas Polres Gowa

Seusai kecelakaan tersebut, korban dibawa ke rumah sakit. Sementara, pelaku bersama barang bukti berupa mobil truk diamankan di Mapolsek Bontonompo.

"Truk diamankan di Mapolsek. Sementara sopir truk digiring ke Polres Gowa guna mengantisipasi terjadinya sesuatu yang tidak diinginkan," beber AKP Hasan Fadhlyh. (mcr29/jpnn)


Asniati Putri Syam, mahasiswi Universitas Negeri Makassar tewas mengenaskan. Begini kronologisnya.


Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : M. Srahlin Rifaid

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News