Mahfud Diminta Tak Sembrono
Jumat, 18 November 2011 – 15:46 WIB

Mahfud Diminta Tak Sembrono
JAKARTA--Bola liar yang dilempar Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD semakin membuat merah telinga DPR RI. Pernyataannya yang menyebut terjadi jual beli pasal Undang-undang di DPR terus menjadi sorotan. Priyo mengatakan, suatu maksud yang baik harus juga disampaikan dengan cara yang baik pula. “Karena pada titik tertentu jika kita menepuk airdi dulang, akan terpercik di muka sendiri,” katanya.
Wakil Ketua DPR RI dari Fraksi Golkar, Priyo Budi Santoso, mengatakan bahwa apa yang disampaikan Mahfud memang ada sisi positifnya. Namun, kata Priyo, Mahfud sebagai seorang pimpinan lembaga negara juga jangan sembrono.
“Tapi sebagai Ketua Mahkamah Konstitusi, (Mahfud) harus terukur, wisdom, negarawan, tidak sembrono, dan tidak menimbulkan multitafsir,” kata Priyo, kepada pers, Jumat (19/11) di Gedung DPR RI.
Baca Juga:
JAKARTA--Bola liar yang dilempar Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD semakin membuat merah telinga DPR RI. Pernyataannya yang menyebut terjadi jual
BERITA TERKAIT
- Peduli Kemajuan Bangsa, PIS Berperan Aktif dalam Program Relawan Bakti BUMN di Desa Bayan
- Peringati Hari Bakti Rimbawan, Menhut Raja Juli Singgung Evaluasi untuk Menjaga Hutan
- Hari Kedua Ramadan, Presiden Prabowo Pamer Buka Puasa Bareng Titiek & Putranya, Lihat
- Pendaki Wanita Asal Bandung dan Rekannya Meninggal di Puncak Carstensz
- Eddy Soeparno: Saya Yakin Presiden Prabowo Berantas Korupsi Sampai ke Akar-akarnya
- Parlementaria Raih Penghargaan Bergengsi di Ajang PRIA 2025, Selamat