Mahfud MD Beberkan Langkah Penting Tangani Permasalahan Agraria
Minggu, 21 Januari 2024 – 22:12 WIB

Capres Pemilu 2024 Ganjar Pranowo mendampingi Cawapres Muhaimin Iskandar yang akan berbicara pada Debat keempat Pilpres 2024 di Balai Sidang Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, Minggu (21/1). Foto: Ricardo/JPNN
KPU RI telah menetapkan tiga pasangan capres-cawapres peserta Pilpres 2024 yakni Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dengan nomor urut 1, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka nomor urut 2, dan Ganjar Pranowo-Mahfud Md nomor urut 3.
Selepas debat pertama pada 12 Desember 2023, debat kedua 22 Desember 2023, dan debat ketiga 7 Januari 2024, KPU menggelar debat keempat yang mempertemukan para cawapres.
Tema debat keempat meliputi energi, sumber daya alam (SDA), pangan, pajak karbon, lingkungan hidup, agraria, dan masyarakat adat. (Antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Cawapres Pemilu 2024 Mahfud MD membeberkan langkah penting menangani permasalahan agraria di tanah air saat ini.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Teluk Bayur Tunjukkan Komitmen Berantas Narkotika Lewat Sinergi Antarinstansi
- Bea Cukai Jateng DIY Tindak 32 Juta Batang Rokok Ilegal Senilai Rp 45,34 M dalam 2 Bulan
- Pemuda Muhammadiyah Dorong DPR dan Aparat Penegak Hukum Mengusut Dugaan Kecurangan Takaran MinyaKita
- Pertamina Hormati Proses Hukum di Kejagung, Jamin Layanan Energi Masyarakat Tetap Optimal
- Penyelundupan Pakaian Bekas dari Malaysia di Perbatasan Kalbar Digagalkan Petugas
- Pakar Nilai KUHAP Mengotak-ngotakkan Penegak Hukum, Harus Direvisi