Mahfud MD dan Edward OS Hiariej jadi Menkumham Pilihan Generasi Milenial
Senin, 05 Agustus 2019 – 06:48 WIB

Mahfud MD. Foto: M. Fathra Nazrul Islam
"Selain itu juga anak muda Indonesia butuh Menkumham yang jujur dan cakap dalam menjalankan amanah yang diberikan Presiden Jokowi dan rakyat. Sebanyak 414 responden berpendapat buruk dan kurang kinerja menteri Yasonna. Responden menginginkan Menkumham yang profesional dan memiliki kompetensi di bidang hukum, perundang-undangan," ujarnya.
Pihaknya berharap, hasil survei ini bisa menjadi bahan masukan Jokowi-Ma'ruf dalam memilih menteri di Kabinet Kerja II. Sekaligus mendengarkan aspirasi rakyat, khususnya generasi milenial.(chi/jpnn)
Anak muda Indonesia butuh Menkumham yang jujur dan cakap dalam menjalankan amanah yang diberikan Presiden Jokowi dan rakyat.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan
- Mahfud MD Bilang Begini soal Lagu Band Sukatani yang Menyentil Polisi
- Mahfud Soroti RUU Kejaksaan: Enggak Bisa Jaksa Salah Harus Minta Izin Jaksa Agung
- Vonis Harvey Moeis Diperberat, Mahfud Md Sanjung Kejaksaan, Bravo
- Uhamka Resmi Luncurkan UCT, Program Khusus Generasi Milenial dan Alpha
- Soal Pagar Laut, Mahfud Md Desak Kejagung Sampai Polri Buka Pengusutan