Mahfud MD Doakan KPK
Selasa, 25 September 2012 – 21:03 WIB

Mahfud MD Doakan KPK
"Mendukung moral dan berdoa. Kalau bicara fisik dan action, masing-masing punya lapangan. Saya punya lapangan, Pak Abraham Samad punya lapangan, dimana masing-masing bisa mengabdi untuk bangsa dan negara," kata Mahfud.
Namun saat diminta tanggapannya mengenai perlu tidaknya revisi UU KPK, Ketua MK itu enggan mengomentari. Dia beralasan sebuah UU yang sedang diperdebatkan itu tidak boleh dikomentarai oleh MK.
"Karena setiap UU yang diperdebatkan itu berpotensi digugat ke MK. Oleh sebab itu, MK tidak boleh berbicara. Kecuali kalau sudah menjadi UU dan kemudian ada yang menguji, itu saja. Kalau sekarang, berbicara itu tidak boleh," elaknya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Ketua Mahkamah Konstitusi, Mahfud MD menilai undang-undang Komisi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang ada selama ini sudah berjalan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi