Mahfud MD Ungkap Terobosan Malik Fadjar, Masuk NU Sebentar, Makan di Warung Padang
Prof Malik juga pernah menjabat menteri agama pada 1998-1999 atau di era Presiden Ketiga RI BJ Habibie, menteri pendidikan nasional 2001-2004 era Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri, dan anggota Dewan Pertimbangan Presiden 2015-2019.
Malik Fadjar juga pernah menjabat menteri koordinator kesejahteraan rakyat ad interim 22 April 2004 - 20 Oktober 2004 menggantikan Jusuf Kalla yang maju sebagai calon wakil presiden.
"Kpd ribuan mhs UMM saat itu sy bilang bhw Malik Fajar adl "role model" yg hrs kita contoh. Saat jd pejabat selalu egaliter, luwes, tdk se-wenang2. Periode 2016-2020 sy dan Pak Malik masih sama2 menjadi Anggota Dewan Penyantun Univ. Sebelas Maret (UNS) Solo. Damailah, Pak Malik," tutur Mahfud.(boy/jpnn)
Prof Malik Fadjar meningga dunia, Mahfud MD mengungkap sejumlah kenangan dengan tokoh Muhammadiyah itu.
Redaktur & Reporter : Boy
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota
- Romo Johannes Hariyanto Pimpin Misa Penutupan Peti Jenazah Emmanuel Setiyono