Mahyeldi Minta Penerbangan di Bandara Minangkabau Dihentikan
Sabtu, 21 Maret 2020 – 20:54 WIB

Wali Kota Padang Mahyeldi (tengah) saat memimpin rapat penanggulangan corona bersana Forkopimda di Padang, Sabtu (21/3). Foto: Antara/Humas Pemkot
Feri menyebutkan hingga 20 Maret 2020 di Padang terdapat 472 warga Padang berstatus pelaku perjalanan dari daerah terjangkit, selesai dipantau 71 orang, masih dipantai 401 orang dan orang dalam pengawasan 21 orang. (antara/jpnn)
Mahyeldi juga meminta Pemprov Sumbar memperketat daerah perbatasan dengan provinsi yang telah ditemukan kasus positif corona.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Calon Penumpang Selundupkan 1 Kg Sabu-Sabu dan Ekstasi Lewat Bandara