Mahyudin: Generasi Muda Harus Bermental Produktif

Mahyudin: Generasi Muda Harus Bermental Produktif
Wakil Ketua MPR Mahyudin pada acara Sosialisasi Empat Pilar MPR kepada warga kelurahan Muara Rapak, kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (3/12/2018). Foto: Humas MPR

“Itulah perang asimetris atau perang proxy war. Perang yang diwakili. Perang modern ini bukan hanya perang dengan senjata, termasuk perang ideologi, perang dagang. Semua ingin dirusak oleh bangsa asing,” jelasnya.

Untuk itu, lanjut Mahyudin, MPR turun ke bawah sampai ke kelurahan mensosialisasikan Empat Pilar MPR. "Empat Pilar MPR inilah yang menjadi alat pemersatu bangsa untuk membentengi dari proxy war itu," ujarnya.(adv/jpnn)


Wakil Ketua MPR Mahyudin mengakui revolusi mental belum berjalan dengan maksimal. Hal ini bisa dilihat dari masih terjadi ujaran kebencian serta hoaks.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News