Maia Ajak El Nonton Chelsea, Netizen Malah Fokus Soal Ini

jpnn.com - Menonton langsung pertandingan Liga Inggris pastinya didambakan semua pecinta bola, tak terkecuali kalangan selebrtisis Indonesia. Seperti yang dilakukan Maia Estianty bersama anak keduanya, El Jallaludin Rumi.
Maia yang tengah liburan ke London menyempatkan diri untuk merasakan meriahnya pertandingan Chelsea Vs Manchester City di Stadion, Sabtu (30/9) kemarin.
Ibu tiga anak tersebut menyaksikan secara langsung pertandingan itu bersama dengan putranya, El Rumi. Aktivitas tersebut ia unggah ke akun Instagramnya @maiaestiantireal.
Dalam unggahan itu terlihat Maia dan El tengah berfoto bersama kerumunan penonton lainnya di tribun Stamford Bridge Stadium.
“Bersenang-senang bersama El Rumi, dia adalah penggemar berat Chelsea, #maiaestianty #londontrip2017 #uk #diarymaia #maiaestianty #chelsea #football #el #elrumi,” tulis Maia sebagai keterangan dalam unggahannya.
El terlihat membentangkan syal bertuliskan Chelsea vs Manchester City disertai tanggal digelarnya pertandingan.
Maia Estianty baru-baru ini mengunggah foto saat dirinya bersama El Rumi menonton pertandingan Chelsea Vs Manchester City di Stamford Bridge
- Kevin Diks Cedera Saat Copenhagen Ditaklukkan Chelsea
- Bagaimana Kondisi Kevin Diks Seusai Cedera Melawan Chelsea?
- Chelsea vs Copenhagen: Kevin Diks cs Mampu Redam The Blues?
- Soal Hubungan El Rumi dan Syifa Hadju, Maia Estianty: Insyaallah, Doakan Saja Menyusul
- Maia Estianty Ungkap Konsep Pernikahan Al Ghazali & Alyssa Daguise
- Al Ghazali Segera Menikah, Maia Estianty Berikan Wejangan Begini