Maia Pasrah tak Dapat Jodoh
Rabu, 29 Agustus 2012 – 10:24 WIB

Maia Pasrah tak Dapat Jodoh
JAKARTA - Sejak berpisah dengan Ahmad Dhani, Maia Estianty kini belum mendapat pasangan baru. Pendiri Duo Ratu tersebut sepertinya sudah pasrah tidak mendapatkan jodoh. "Anak-anak begitu udah enggak saya harapkan tiba-tiba datang. Sama seperti jodoh saya enggak perlu cari nanti datang sendiri lah," jelas Maia.
"Sama seperti anak-anak aku enggak pernah mengharapkan mereka dateng, udah pasrah," kata Maia saat ditemui di Episentrum Kuningan Jakarta Selatan, Selasa (28/8) malam.
Baca Juga:
Maia menyatakan kini dirinya tidak terlalu agresif untuk menjadi jodoh. Ia menyatakan, dirinya tidak pernah mencari jodoh.
Baca Juga:
JAKARTA - Sejak berpisah dengan Ahmad Dhani, Maia Estianty kini belum mendapat pasangan baru. Pendiri Duo Ratu tersebut sepertinya sudah pasrah tidak
BERITA TERKAIT
- Polisi Beberkan Alasan Nikita Mirzani Ditahan
- Pakai Baju Oranye, Nikita Mirzani Semringah
- Nikita Mirzani dan Asisten Ditahan Terkait Kasus Pemerasan
- Gegara ini Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang jadi 40 Hari
- Gebrakan Baru, D'MASIV Beli Hak Penamaan Halte Petukangan
- 5 Tahun Pacaran dengan Sitha Marino, Bastian Steel Berencana Menikah?