Main Ponsel di Pinggir Rel, Pelajar Tewas Tertabrak Kereta, Kondisinya Mengenaskan
Senin, 07 Juni 2021 – 12:45 WIB

Seorang pelajar tewas setelah disambar kereta di perlintasan rel Peninggaran Timur RT 03/09 Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Senin (7/6/2021). ANTARA/HO-Polsek Kebayoran Lama.
Berdasarkan penuturan beberapa saksi, korban yang berusia 16 tahun itu kemudian berusaha lari.
Namun, tubuh korban tersambar kereta dan seketika tewas dengan kondisi mengenaskan.
Jasad korban kemudian dievakuasi ke Rumah Sakit Fatmawati untuk mendapatkan penanganan medis.
Sudarto mengimbau masyarakat terutama orang tua untuk melarang anak-anaknya bermain di sekitar rel kereta.
"Kereta barang tengah malam ada yang lewat. Atas peristiwa ini bisa jadi perhatian untuk orangtua jaga anak," kata Sudarto. (antara/jpnn)
Seorang pelajar tewas tertabrak kereta barang saat bermain telepon seluler atau ponsel di perlintasan kereta RT03/Rw09 Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Korban tewas dengan kondisi mengenaskan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Siswi Kelas 3 SD Tenggelam di Sungai Komering, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- Gubernur DIY Ingin Polemik KAI dan Warga Lempuyangan Segera Diselesaikan
- TSL 2025 Jadi Ajang Pamer Inovasi Pelajar di Bidang Sains dan Teknologi
- Arus Balik Lebaran, Kapolri Imbau Pemudik Naik Kereta Api
- KAI Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025 Terjadi Pada 6 April
- KAI Group Layani 16,3 Juta Pelanggan Selama Masa Angkutan Lebaran 2025