Majelis Masyayikh Meluncurkan Aplikasi Layanan Pendidikan Pesantren SYAMIL
Rabu, 13 November 2024 – 08:54 WIB
Nasaruddin menekankan bahwa pesantren bukan hanya tempat untuk belajar manusia, tetapi juga dari alam dan pengalaman yang lebih luas.
"Kualitas dan kuantitas pesantren harus dapat berkontribusi terhadap masyarakat," katanya. (*/jpnn)
Menang bilang, ukurlah pesantren sesuai dengan ukuran dan nilai-nilai yang mereka miliki, jangan terjebak pada ukuran formal.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Majelis Masyayikh Berkomitmen Memperkuat Peran Pesantren
- BMH Yogyakarta Salurkan Kasur Baru untuk Santri di Pesantren Tahfidz Cahaya Al-Qur'an
- Daarut Tarmizi Rayakan Khatam Al-Qur’an 30 Juz dan Sertifikasi Guru Tahfizh
- Tafsir Iqra
- BRI Insurance Perluas Literasi Asuransi Syariah ke Pesantren
- Majelis Masyayikh Dorong Penguatan Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Pesantren