Mak Ganjar Ajak Warga Bercocok Tanam dan Bagikan Bibit Pohon Mangga
Selasa, 21 November 2023 – 23:21 WIB

Mak Ganjar bersama warga di Solok bercocok tanam dengan menanam mangga. Dok: sukarelawan Ganjar.
Menurut dia, kegiatan tersebut merupakan silaturahmi sekaligus memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo-Mahfud MD sebagai calon presiden dan wakil presiden kepada masyarakat yang hadir dalam kegiatan itu.
"Kami memperkenalkan Pak Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden 2024 kepada masyarakat sekitar," tutur Ulfa. (cuy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Sukarelawan Mak Ganjar mengajak warga di Solok untuk bercocok tanam dan menanam pohon mangga.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu