Mak Ganjar Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos & Bagi-Bagi Bibit Cabai
Senin, 22 Mei 2023 – 21:31 WIB

Kegiatan pelatihan membuat pupuk kompos yang diadakan Mak Ganjar. Dok sukarelawan Ganjar.
Menurut Siti Hani, kegiatan itu sebagai bekal emak-emak setempat agar memiliki kemampuan untuk membantu perekonomian keluarga mereka.
Selain pelatihan, loyalis Ganjar Pranowo itu untuk membagikan bibir cabai kepada para peserta yang hadir.
Dia menyebut bibit cabai yang siap di tanam itu dibagikan secara gratis. "Mak-mak di sini sangat happy," beber Siti Hani.
Siti juga tidak lupa memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo kepada masyarakat setempat.
Selain itu, Mak Ganjar Banten juga memberikan bantuan kepada peserta yang merupakan masyarakat sekitar. (cuy/jpnn)
Mak Ganjar Banten menggelar pelatihan membuat pupuk kompos seraya membagikan bibit cabai di Lebak.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Harga Cabai Rawit Masih Pedas, Sebegini Per Kilogram
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Harga Pangan Masih Bergejolak, tetapi Perlahan Turun