Mak Ganjar Kalteng Gelar Pengobatan Gratis Untuk Ibu-Ibu di Kapuas
Selasa, 17 Januari 2023 – 08:37 WIB
"Kegiatan dan sosialisasi kami disambut positif oleh ibu-ibu dan masyarakat yang ada di sini," ujar dia.
Rosidah, salah satu ibu rumah tangga yang menerima bantuan pengobatan gratis mengaku bersyukur dengan kegiatan yang digelar Mak Ganjar itu.
"Tentu ini sangat membantu kami, sebab beberapa kali kami berobat pakai BPJS, biasanya ada oknum yang memungut biaya. Kalau di Mak Ganjar gratis," ujar dia. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Mak Ganjar Kalteng memberikan pengobatan gratis kepada ibu-ibu yang ada di Kapuas.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Aliansi Pemuda Cianjur Tuntut Kematian Peserta Pengobatan Gratis Diusut
- Warga Cianjur Meninggal Seusai Ikut Acara Cabup, Dinkes Ingatkan Pengobatan Gratis Harus Berizin
- Kematian Warga Dikaitkan dengan Acara Cabup Cianjur, Polisi Didesak Ungkap Fakta
- Kembara Nusa Beri Akses Pengobatan Gigi Gratis Bagi Masyarakat Sumba