Mak Ganjar Tanam Ratusan Pohon Cabai di Jaktim, Warga Begitu Semangat
Kamis, 20 Oktober 2022 – 21:59 WIB
Amiyati juga terkesan dengan sukrelawan Ganjar Pranowo yang mau merangkul warga di pemukiman padat.
"Semoga Pak Ganjar Pranowo terpilih menjadi Presiden, bisa melindungi rakyat kecil dan membantu rakyat kecil supaya makmur," harap Amiyati.(chi/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kegiatan ini merupakan program 'Petik Masak' yang diusung oleh sukarelawan Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Polres Inhu Menanam Cabai Dukung Program Asta Cita terkait Ketahanan Pangan
- Maruarar Sirait Nilai Pemilih Anies & Ganjar juga Yakin kepada Kepemimpinan Prabowo
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Cara Ganjar Pranowo Mengucapkan Selamat Kepada Prabowo