Makan Sambil Live di Medsos, Eh Si Cantik Malah Keracunan
Sabtu, 01 Juli 2017 – 06:59 WIB
Tanpa pikir panjang, dia pun langsung meninggalkan live streaming-nya dan bergegas pergi menuju rumah sakit untuk mencari pertolongan.
Di rumah sakit, dokter yang menanganinya menemukan bahwa Zhang telah mengalami ruam pada kulit dan sebagian terlihat melepuh.
Usut punya usut, ternyata apa yang dikonsumsi wanita malang ini bukanlah Aloe vera sebagaimana dimaksud, melainkan Agave Americana (American Aloe), tanaman beracun dari Meksiko yang sangat berbahaya ketika dimakan.
Untuk menyelamatkan nyawanya, tim medis dipaksa untuk mengeluarkan American Aloe ini dari dalam perutnya. Kondisi Zhang kini dikabarkan mulai membaik.(ruf/fajar/jpnn)
Seorang wanita di Tiongkok berhasil mendapatkan ketenaran di dunia maya tapi dengan cara yang tidak dia rencanakan.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Warga Sragen Bikin Selapanan, 23 Orang Keracunan
- Makanan dari PT PP Diduga Bikin Petugas Pengamanan Presiden Keracunan di Tasikmalaya
- Kapendam Siliwangi Ungkap Kondisi Prajurit TNI yang Keracunan Massal Sebelum Kawal Kunjungan Jokowi
- Personel Gabungan yang Siapkan Kedatangan Presiden Jokowi di Tasikmalaya Keracunan Massal
- 25 Warga Keracunan di Acara Sunatan, Ada yang Kejang-Kejang, Polisi Bergerak
- 25 Orang Keracunan Setelah Makan di Acara Sunatan, Polisi Langsung Bergerak