Makanan Jamaah Haji Tak Memenuhi Standar Kesehatan
Selasa, 15 November 2011 – 15:10 WIB

Makanan Jamaah Haji Tak Memenuhi Standar Kesehatan
Hayu heran, justru ada satu catering yang kurang layak dipakai, malah kuotanya selama dua tahun terakhir melayani jamaah Indonesia mengalami peningkatan. "Ini lucu dan aneh," ungkapnya.
Masalah pemondokan juga diungkap Hayu. Kata dia, pemondokan yang jauh menyebabkan jamaah sulit mendapatkan makanan. Apalagi, makanan tidak sesuai dengan citarasa Indonesia. “Ke depan, apabila memungkinkan setiap maktab ada satu tempat dimana orang Indonesia bisa berjualan disitu, agar jamaah mudah mendapatkan makanan,” ungkap Hayu.
Lebih jauh dia mengatakan, untuk di tanah air masih ada jamaah yang harus membayar suntik vaksin meningitis. Padahal untuk vaksin itu kata dia bersifat gratis. (boy/jpnn)
JAKARTA – Catering makanan musim haji kali ini kembali bermasalah. Anggota Komisi VIII Hayu Anggara Shelominta mengungkapkan makanan yang diberikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Isu Ijazah Palsu Jokowi Kembali Ramai, UGM Klaim Sudah Komunikasi dengan Polri
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- Sempat Geger Soal Surat Panggilan, Sidang Gugatan Terhadap Budiharjo Digelar di PN Jambi
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global
- Kemenkes & Takeda Edukasi Pentingnya Pencegahan Dengue, Jangan Tunggu Wabah Datang
- PKPU Menjadi Harapan Terakhir Untuk Kembalikan Dana Nasabah PT Fikasa Group