Makanan Kadaluwarsa di Daerah Pinggiran
Kamis, 12 Agustus 2010 – 04:13 WIB
"Kami sengaja mengadakan monitoring di wilayah pinggiran. Kami menilai, kesadaran untuk meneliti barang yang akan dibeli oleh masyarakat pinggir kota relatif masih rendah. Kami juga melakukan sosialisasi serta himbauan kepada pedagang maupun konsumen," imbuhnya.
Baca Juga:
Monitoring BDKT juga akan dilaksanakan di wilayah dalam kota. Sasarannya adalah bahan-bahan parcel yang akan beredar ke masyarakat. Diharapkan, dalam perayaan lebaran tahun 2010 ini, tidak ada barang kadaluwarsa yang digunakan sebagai bahan parcel. (bdg/ito/jpnn)
PURBALINGGA - Hati-hati memilih makanan dalam kaleng atau kemasan tertutup. Pasalnya, Dinas Perindustrian Perdagangan dan Koperasi (Disperindagkop)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Pemagaran Laut Tangerang, Ketua ORI: Kami Masih Melakukan Investigasi
- Heboh Konflik PP Vs GRIB Jaya, Japto dan Hercules Ungkap Pesan Penting
- Heboh Pagar Laut di Tangerang, Ini Kata KKP soal Penanggung Jawab
- Massa Desak Hakim PTUN dan KY Tak Menangkan Gugatan PT SKB
- Kemendagri-Kementerian Kependudukan Gelar Sosialisasi Pelaksanaan Anggaran DAK KB 2025
- Bandara Rendani Manokwari Diusulkan Ganti Nama Menjadi Ottow-Geissler, Ini Alasannya