Makanan Sehat Bisa Merusak Gigi Anda, Kok Bisa?

jpnn.com - Sikat gigi dua kali sehari, flossing serta menggunakan mouthwash untuk berkumur adalah beberapa hal yang bisa Anda lakukan untuk menjaga agar gigi tetap sehat. Tapi selain hal-hal ini, rahasia kesehatan gigi Anda juga terletak pada makanan yang Anda konsumsi setiap harinya.
Merasa sudah menghindari berbagai makanan dan minuman yang diperkaya gula? Jangan senang dulu. Ini belum berarti senyum Anda aman dari gangguan.
Pasalnya, beberapa makanan sehat berikut ternyata juga bisa merusak gigi Anda, seperti dilansir laman Care2, Selasa (27/10).
1. Bumbu dan saus
Saus tomat, saus salad, saus barbekyu dan pasta saus mengandung gula yang tidak diragukan lagi akan menimbulkan masalah bagi gigi Anda.
2. Roti Putih
Tidak hanya roti putih mengandung lebih banyak gula, mereka juga mengandung pemanis tambahan juga yang merupakan berita buruk bagi gigi putih Anda. Gula yang terkandung dalam roti akan cepat larut ketika Anda mulai mengunyah dan menciptakan tempat berkembang biak sempurna untuk bakteri.
3. Apel
Sikat gigi dua kali sehari, flossing serta menggunakan mouthwash untuk berkumur adalah beberapa hal yang bisa Anda lakukan untuk menjaga agar gigi
- 5 Makanan yang Membuat Tulang Makin Keropos
- 4 Khasiat Jus Anggur, Bikin Penyakit Ini Ambyar
- Inovasi Teknologi Filter Air Terkini, Lindungi Kulit dari Zat Berbahaya
- Penyakit Kardiovaskular Jadi Ancaman Utama Para Perempuan, Cek Faktanya
- Manfaatkan Media Sosial, Sinta Trisnawati Sukses Kembangkan Bisnis dari Nol
- Skincare & Makeup Travel-Friendly Solusi Praktis untuk Remaja Aktif