Makin Antusias, Makin Menghibur
Honda DBL 2013 Jakarta Series Dimulai
Sabtu, 06 April 2013 – 06:01 WIB
Sekretaris Kota Jakarta Selatan Ismuyadi menyambut baik Honda DBL 2013 Jakarta Series itu. Terlebih, event tersebut sudah dua tahun ini digelar di Jakarta Selatan. "Kami sangat berterima kasih kepada panitia, baik Honda, DBL Indonesia, dan Jawa Pos, yang telah menyelenggarakan pertandingan ini secara berkala. Kami bangga atas sambutan masyarakat Jakarta yang luar biasa untuk kompetisi ini," ujar Ismuyadi yang menyempatkan diri menonton opening party.
Honda DBL 2013 DKI Jakarta Series digelar hingga 13 April mendatang. Selain mencari champion, Honda DBL akan memilih pemain dan pelatih terbaik untuk bergabung dalam League DBL First Team.
Sementara itu, hari ini Honda DBL Central Java Series bakal melangsungkan partai final antara juara south region melawan north region di Sritex Arena Solo. Tim putra dan putri SMA Theresiana 1 Semarang, juara north region, akan berjibaku melawan SMA Regina Pacis Solo, kampiun south region. (diz/c5/ca)
JAKARTA - Rangkaian kompetisi basket pelajar terbesar di tanah air, Honda Development Basketball League (DBL), sampai ke Jakarta. Kemarin digelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Ernando Ari Minta Skuad Garuda Mewaspadai Serangan Balik
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae Yong tidak akan Memaksakan Memainkan Kevin Diks
- Hasil UFC 309: Jon Jones Berhasil Menumbangkan Stipe Miocic dengan Tendangan Memutar
- Indonesia vs Arab Saudi: Green Falcons Tanpa Senjata Maut, Kabar Baik bagi Bang Jay dkk
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Yura Yunita Malam Nanti juga Tampil di SUGBK
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Garuda Menantang Elang Hijau Rasa Lama Bernuansa Baru