Makin Meriah, Tagar #PRSMakassar2022 Trending Topic di Twitter
Selasa, 25 Oktober 2022 – 17:44 WIB
![Makin Meriah, Tagar #PRSMakassar2022 Trending Topic di Twitter](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/07/23/pesta-rakyat-simpedes-prs-2022-kembali-menyapa-masyarakat-5z-zqpt.jpg)
Even Pesta Rakyat Simpedes (PRS) 2022 makin meriah dan menjadi topik pembicaraan masyarakat. Foto: GenPI.co
Pesta Rakyat Simpedes 2022 diadakan dengan enam pilar, yakni Pawai, Panggung, Pasar, Pojok X’Sis, Peduli.
1. Pilar Pawai
Acara tersebut diramaikan oleh karnaval budaya dan kesenian.
2. Pilar Panggung
Merupakan pilar yang menghadirkan panggung musik yang dimeriahkan artis ternama Indonesia dan lokal asal Makassar, panggung masak, panggung ketawa, panggung zumba, dan panggung ilmu.
3. Pilar Pasar
Pilar pasar menampilkan berbagai produk terbaik dari 110 UMKM binaan BRI.
4. Pilar Panen
Even Pesta Rakyat Simpedes (PRS) 2022 makin meriah dan menjadi topik pembicaraan masyarakat.
BERITA TERKAIT
- Hadir di INACRAFT 2025, BUMN Mendorong UMKM Naik Kelas, Memajukan Ekonomi Kreatif
- Bank Jago Beri Kiat untuk Pelaku Usaha Mengelola Keuangan di Bulan Ramadan
- Begini Modus Eks Juru Bayar Kostrad Dapat Kredit Fiktif BRIguna, Oalah
- Bank Mandiri Menaikkelaskan Pelaku UMKM Lewat uRBan Festival 2024
- Kongkalikong demi Kredit Fiktif dari BRI, Eks Juru Bayar Kostrad Didakwa Korupsi
- Bea Cukai Jagoi Babang Terus Bantu Pelaku UMKM Kembangkan Usaha Lewat Ekspor