Makin Mudah Mengelola Bisnis dengan Supply Chain Management QLola by BRI
jpnn.com, JAKARTA - Kebutuhan proses supply chain management perusahaan kini makin berkembang seiring dengan pertumbuhan ekonomi.
Demi menghadirkan kemudahan itu Bank Rakyat Indonesia (BRI) menghadirkan teknologi Fitur Supply Chain Management lewat QLola by BRI.
Fitur Supply Chain Management ini bisa diakses dengan mudah pada QLola by BRI hanya dengan satu kali login.
Layanan ini masuk dalam ekosistem QLola by BRI dan merupakan platform terpadu yang dirancang untuk membantu perusahaan dalam mengelola invoicing dari seluruh proses rantai pasok dengan efisien.
Lantas, apa itu Supply Chain Management QLola by BRI? Apa peran dan manfaatnya bagi nasabah segmen pemilik bisnis?
Simak penjelasan lengkap terkait Fitur Supply Chain Management:
Mengenal Supply Chain Management QLola by BRI
Dalam sebuah bisnis, supply chain management (SCM) merupakan proses yang sangat penting.
Demi menghadirkan kemudahan itu Bank Rakyat Indonesia (BRI) menghadirkan teknologi Fitur Supply Chain Management lewat QLola by BRI.
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Kasus Pemilik Saham BPR Fianka Cairkan Deposito Nasabah, OJK Riau Bergerak
- Makin Mudah Bangun Loyalitas Pelanggan dengan OCA
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah
- Grant Thornton Indonesia Ungkap Peran Vital Perusahaan Mid-Market
- Jasaraharja Putera Tingkatkan Kesiapsiagaan lewat Simulasi Gempa Bumi