Makin Panas! Kubu Ical Pastikan Segera Rebut Kantor DPP
Selasa, 09 Juni 2015 – 07:27 WIB
Bambang Soesatyo. Foto: dok.JPNN
"Kami dapat info pagi tadi ada yang serang kantor," ujar Leo saat dihubungi jawapos.com.
Leo tidak tahu pasti siapa yang menjadi dalang penyerangan tersebut. Namun, dia menduga ada kaitannya dengan Golkar hasil munas Bali.
"Tapi, kami tidak mau tuduh siapa-siapa. Tidak mungkin juga kan Agung Laksono. Biarkan rakyat yang menjawabnya," katanya sembari menyebutkan telah melaporkan insiden tersebut ke polisi. (Rehdian/Desyinta/fal)
JAKARTA – Di tengah upaya islah, perseteruan di internal Partai Golkar malah makin panas. Kali ini berkaitan dengan penyerangan terhadap kantor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!