Makin Solid, KPP Fokus Strategi Pemenangan Anies Baswedan di Pilpres 2024

Makin Solid, KPP Fokus Strategi Pemenangan Anies Baswedan di Pilpres 2024
Bacapres dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan (tengah) didampingi Tim 8 menjawab pertanyaan wartawan seusai pertemuan dengan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Puri Cikeas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (25/8/2023). Pertemuan tersebut sebagai konsolidasi sekaligus membahas strategi pemenangan di Pilpres 2024. ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha/foc

Komunikasi politik Anies Baswedan berlanjut dengan berkunjung ke kediaman Ketua Majelis Syura PKS Salim Segaf Al-Jufri di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Sabtu (26/8) pagi. (antara/jpnn)

KPP makin solid. Kini mereka fokus pada pemenangan Anies Baswedan di Pilpres 2024. Soal cawapres, KPP sepakat dengan satu nama yang sudah dikantongi Anies.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News