Makin Sulit Menuju Wembley
Jumat, 13 Januari 2012 – 10:23 WIB

Makin Sulit Menuju Wembley
Kemudian, kapten Liverpool Steven Gerrard yang ditunjuk sebagai eksekutor menjalankan tugasnya dengan baik pada menit ke-13. Akhirnya mereka merasakan kekalahan back to back pertama di kandang sejak Februari 2008 lalu.
Baca Juga:
"Sudah jelas tanpa tiga atau empat pemain utama kami, lebih sulit melakoni pertandingan. Harusnya kami tidak pantas kalah. Kami bermain buruk di babak pertama, tapi hasilnya tetap tidak benar. Paling tidak harusnya seri," ketus Roberto Mancini, manajer City, seperti dikutip AP.
"Savic masih butuh tambahan pengalaman. Itu normal. Dia masih muda. Menghadapi striker seperti Andy Carroll, sepertinya dia menghadapi banyak masalah. Pada babak kedua, dia sudah lebih baik," jelas mantan pelatih Inter Milan itu.
Liverpool sendiri bermain cukup baik. Peluang mereka lebih baik pada babak pertama. Beruntung, kiper City Joe Hart melakukan setidaknya tiga penyelamatan gemilang, sebelum akhirnya kebobolan oleh gol Gerrard melalui penalti.
MANCHESTER - Kekalahan beruntun dialami Manchester City dalam dua laga terakhir. Setelah takluk dari Manchester United pada babak ketiga Piala FA
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah