Makna Nomor Urut 1, 2, 3 dan 4 Buat Paslon Pilkada Jabar
Rabu, 14 Februari 2018 – 05:43 WIB
Sedangkan calon gubernur nomor urut tiga, Sudrajat juga sangat bersyukur atas nomor yang telah didapatkan. Dia berharap, nomor tiga menjadi lucky number. ”Insyaallah Asyik akan memenangkan Pilgub Jabar 2018. Untuk yel-yelnya, pasangan Asyik tentu ada. Asyik, asyik asyik (tiga kali) lalu oke itu yel-yel kami,” katanya.
Buat Deddy Mizwar, calon gubernur dengan nomor urut empat, nomor tersebut adalah keramat. Sebab, sudah beberapa kali Pilkada selalu mendapatkan nomor empat. ”Dengan nomor empat mudah-mudahan dapat menangkan Pilgub Jabar 2018. Nomor empat ini pun sangat cocok dengan Dua DM. Dua DM for (4) Jabar,” paparnya.(mg/rie)
Masing-masing peserta Pilkada Jabar senang dengan nomor urutnya. Ada yang bilang nomor keberuntungan, ada juga yang menyebut dapat nomor keramat.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Kami Turut Berduka, 6 Petugas KPPS di Jabar Meninggal di Tengah Pilkada 2024
- Lucky Hakim Bantah Simpatisannya Mengadang Rombongan Nina Agustina
- Inilah Lokasi & Jadwal Debat Perdana Pilgub Jabar 2024
- KPU Jabar Imbau Paslon Cagub Segera Serahkan Materi Iklan
- Respons Dedi Mulyadi Dijuluki Cagub ‘Konten Kreator’
- Perang Bintang di Pilkada Kabupaten Bandung Barat, Siapa Paling Unggul?