Denmark Open
Makna Pelukan Hangat Greysia / Apriyani dan Rizki / Ketut
Sabtu, 20 Oktober 2018 – 09:18 WIB
"Di game ketiga kami lebih unggul, lebih safe, overall Rizki/Ketut main bagus. Kami sudah menyangka akan ramai, di latihan kami menang-kalah. Kami tahu kualitas mereka, jadi kami harus lebih tambah lagi fokusnya, pola mainnya sudah mengerti, karena kan dibentuknya sama," tambahnya.
Di semifinal malam nanti, Greysia/Apriyani jumpa unggulan pertama, Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang). Rekor pertemuan sementara, Greysia/Apriyani tertinggal 2-3.
"Kami mau coba recovery dulu dan lupakan yang sudah berlalu, sekarang pikirkan yang di depan," ujar Greysia. (adk/jpnn)
Greysia / Apriyani lolos ke semifinal Denmark Open usai mengalahkan Rizki / Ketut dalam pertandingan berdurasi 80 menit.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Denmark Open 2024: Pelatih Ungkap Situasi Cedera Gregoria Mariska Tunjung
- Denmark Open 2024: Kemenangan Bersejarah Gregoria Mariska Lawan Jago India
- Rahasia Putri KW Melesat ke Perempat Final Denmark Open 2024, Ternyata
- Awal Manis Jonatan Christie di Denmark Open 2024, Revans Lawan Wakil Negeri Jiran
- Denmark Open 2024: Tentang An Se Young dan Sepatu Yonex
- Arti Penting Trofi Denmark Open 2023 Bagi Aaron Chia/Soh Wooi Yik, Akhiri Kutukan