Makroekonomi Membaik
"Sebaliknya Dow Jones memang naik 58 poin pada pembukaan perdagangan, namun tidka ada konfirmasi sinyal yang meyakinkan untuk bisa bilang bahwa bakal naik," jelasnya.
Sementara dari IHSG, terjadi sinyal positif karena banyak saham blue chips yang running di atas resistance pertama, seperti BMRI, TLKM, SMGR, dan INTP. "Posisi terakhir, saham-saham itu sudah di atas resistance," terangnya. (gal/sof)
Rekomendasi Saham
Kode Emiten Close Entry Target
ANTM Aneka Tambang 1.420 1.400 1.500
WIKA Wijaya Karya 1.950 1.900 2.050
ASII Astra International 6.350 6.250 6.800
PTPP Perumahan Persero 1.150 1.100 1.280
JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) berhasil rebound setelah terdorong berita positif dari dalam negeri. Pada perdagangan kemarin (1/10),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi