Malam HUT Jakarta, Jokowi Berbagi Tumpeng ke Warga

Malam HUT Jakarta, Jokowi Berbagi Tumpeng ke Warga
Malam HUT Jakarta, Jokowi Berbagi Tumpeng ke Warga
Selain parade tumpeng, di sepanjang jalan MH Thamrin juga akan berdiri 8 panggung hiburan yang menampilkan pertunjukan musik dari berbagai genre. Artis-artis ibu kota dipastikan akan memeriahkan panggung-panggung tersebut.

"Saya yakin akan luar biasa. Saya berharap masyarakat juga bisa belajar dari tahun lalu untuk masalah taman. Kan kasiahn taman sudah cantik masa dirusak," tandasnya. (dil/jpnn)

JAKARTA - Arak-arakan ratusan tumpeng akan memeriahkan acara HUT DKI Jakarta, Sabtu (22/6) besok. Tumpeng-tumpeng ini akan diarak dari Balai Kota


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News