Malam Munajat 212, Berikut Rekayasa Lalin di Sekitar Monas

Sedianya, kegiatan Munajat 212 diawali dengan salat Magrib berjemaah. Kemudian rangkaian acara dilanjutkan dengan zikir, doa bagi keselamatan bangsa, dan selawat. (mg10/JPNN)
Berikut rencana rekayasa lalin yang disiapkan Polda Metro Jaya:
1. Arus lalin dari arah Hayam Wuruk yang akan menuju ke Jalan Majapahit diarahkan ke Jalan Juanda;
2. Arus lalin dari arah Jalan Veteran Raya yang akan menuju Jalan Veteran III diluruskan ke lampu merah Harmoni;
3. Arus lalin dari Jalan Merdeka Timur yang akan menuju Jalan Merdeka Utara diarahkan ke Jalan Perwira;
4. Arus lalin dari Ridwan Rais yang akan menuju Jalan Merdeka Selatan diluruskan ke Jalan Merdeka Timur. Rekayasa ini dilaksanakan ketika massa menyemut di area Patung Kuda Arjuna Wiwaha.
BACA JUGA: Dari Bogor ke Silang Monas Ikut Munajat 212, Demi Silaturahmi Sesama Umat
5. Arus lalin dari Jalan Abdul Muis yang akan belok kiri ke Jalan Budi Kemulian, diluruskan ke Jalan Fachrudin. Kemudian, arus lalin dari Jalan Fachrudin yang akan belok kanan ke Jalan Budi Kemuliaan diarahkan ke Jalan Abdul Muis jika massa berkerumun di Patung Kuda Arjuna Wiwaha
Mengantisipasi kemacetan di sekitar lokasi acara Malam Munajat 212, Polda Metro Jaya menyiapkan rekayasa lalu lintas.
- Mudik 2025, Tol Semarang ABC Siap Terapkan One Way Lokal Kalikangkung-Bawen
- Dishub DIY Bakal Uji Coba Sistem Satu Arah di Plengkung Nirbaya Jogja
- Hadapi Libur Panjang, Polisi Menyiapkan Rekayasa Lalu Lintas di Jalur Wisata Bandung Utara
- Malam Tahun Baru, Jembatan Ampera Ditutup Selama 3 Jam
- Dishub DKI Terapkan Rekayasa Lalu Lintas di Malam Tahun Baru
- Ini Sejumlah Kebijakan Pengaturan Mobilitas yang Disiapkan Kemenhub saat Nataru 2024/2025