Malam Tahun Baru, Jakarta Dipenuhi 780 Ton Sampah
Senin, 01 Januari 2018 – 12:02 WIB

Truk Sampah. Foto dok Jawapos/jpnn.com
Selain itu, mobil yang parkir di sembarang tempat juga menjadi gangguan petugas dalam membersihkan sampah.
Pasalnya, 30 unit mobil penyapu tidak bisa dioperasikan.
“Hampir di semua titik. Ada di Kelapa Gading, Ancol, Kota Tua. Tapi paling banyak sampah di Thamrin, Sudirman dan Monas. Selain itu kami juga melakukan penyapuan rutin," tandas dia. (tan/jpnn)
Petugas kebersihan sempat kesulitan membersihkan sampah setelah perayaan malam tahun baru.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Jogja Minta Warga yang Buang Sampah Sembarangan Ditindak Tegas
- Heboh Penampakan Bola Api Misterius di Yogyakarta, Warga Kaitkan dengan Banaspati
- 12 Pelaku Tawuran di Sawah Besar pada Malam Tahun Baru Ditangkap Polisi
- 100 Ribu Lebih Pengunjung Meriahkan Malam Tahun Baru di Sarinah
- Sampah Sisa Malam Tahun Baru di Kota Bandung Mencapai 57 Ton
- Malam Tahun Baru Berdarah di Lombok Timur, Pelaku Diburu Polisi