Malaria Mewabah, Ibu Hamil Diberi Kelambu Berinsektisida
Kamis, 04 Agustus 2011 – 05:05 WIB
Wanita berkerudung tersebut juga menambahkan, beberapa kegiatan efektif yang sedang aktif digencarkan, yaitu pemberian kelambu berinsektisida untuk ibu hamil yang memeriksakan kehamilannya di Puskesmas. Juga bayi yang telah mendapatkan imunisasi dasar lengkap akan mendapat jatah pada saat imunisasi campak.
Baca Juga:
Selain itu, juga Kegiatan Sreening Malaria pada ibu hamil yaitu pemeriksaan sediaan darah ibu hamil dengan menggunakan RDT (Rapid Diagnostic Test) tujuannya untuk mengetahui apakah dalam darah ibu hamil tersebut terdapat parasit malaria (positif) atau tidak. Bila positif maka akan diberikan pengobatan gratis. (rif/viv/awa/jpnn)
PALANGKA RAYA – Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) mencatat penderita diare ditemukan meningkat drastis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel