Malas Berolahraga? Yuk Lakukan 4 Aktivitas Fisik Ini
Tempat parkir yang agak jauh membuat Anda berjalan lebih lama menuju tempat tujuan. Dengan cara ini, tak hanya meningkatkan kebugaran karena malas olahraga, Anda juga dapat menurunkan stres.
3. Turun di satu halte sebelum halte tujuan
Apabila Anda sehari-hari menggunakan bus, turunlah di satu halte sebelum halte yang biasanya jika memungkinkan.
Dari sana, Anda bisa berjalan menyusuri trotoar menuju tempat tujuan. Pastikan jarak halte tidak terlalu jauh dan membuat Anda kelelahan yang malah bisa membuat aktivitas lain terhambat.
4. Lebih sering membersihkan dan merapikan tempat tinggal
Sapu atau bersihkan rumah dari debu lebih sering daripada sebelumnya. Tidak lupa juga pel lantai dan ganti seprai kasur sesering mungkin.
Sekalipun Anda malas berolahraga, banyak bergerak karena melakukan berbagai hal tersebut bisa membuat jantung berdetak lebih kencang, sehingga kalori dapat terbakar dengan baik.
Meski semua aktivitas ini terlihat sederhana dan menjanjikan sebagai olahraga bahkan untuk mereka yang pemalas, tetap saja Anda membutuhkan pendapat dari dokter. Terlebih jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu.(HelloSehat/jpnn)
Semua orang sudah tahu bahaya dari terlalu banyak makan dan terlalu sedikit olahraga. Namun, rasa malas berolahraga tetap saja sulit untuk pergi.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga
- Fokus KORMI hingga 2045, Menjadikan Indonesia Bugar Lewat Anak Muda