Malaysia Berubah Dari Diktator Ke Demokrasi Yang Hidup
Rabu, 16 Mei 2018 – 14:00 WIB

Malaysia Berubah Dari Diktator Ke Demokrasi Yang Hidup
Saya kira Malaysia belum pernah merasakan hal tersebut sebelumnya.
Sebelumnya sudah berlangsung 61 tahun kekuasaan satu partai dan kediktaroran di bawah partai yang pernah dipimpin oleh Dr Mahathir sendiri, UMNO.
Semua itu sekarang sudah tidak ada lagi.
Negara ini sekarang tampaknya betul-betul menjadi negara demokratis, dan ini sangat mengesankan.
Banyak warga yang terbuka membicarakannya.
"Angin segar" demikian banyak orang berulang kali mengatakannya.
External Link: Adam Harvey video tweet: For 20 years a gathering of Malaysian police waiting for Anwar Ibrahim would have been ominous. Today they’re here to protect him ... from this massive press pack
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya